21 TOP Situs File Hosting dan Penyimpanan Online Gratis


Buat sobat Infonetku semua, kali ini infonetku memberikan info tentang penyimpanan online,
semua situs ini sudah saya sambangi,jadi kalau ada linknya yang rusak, mungkin setelah saya sambangi,,hehehe, semoga bermanfaat yah..

4shared
File penyimpanan file - 100 MB gratis. 4share mengijinkan sobat untuk berbagi file kepada siapa saja
bahkan yang bukan anggota mereka

Bigupload
Penyedia file hosting dengan ruang 1000 MB  gratis. jika dalam 60 hari file anda tidak ada yang doenload jangan marah kalau file sobat di hapus secara otomatis.

Data File Host
Disini sobat upload file apa saja dengan batas 10MB dan  batas download  file per bulannya 1GB.

Drive Headquarters
penyimpanan online dengan sangat mudah digunakan dan juga menawarkan backp online
berbagi dan layanan email gratis, jadi nggak ada salahnya di sambangi.

eSnips
Disini sobat bisa simpan dan share file apa saja yang sobat suka. sobat dapat 5GB ruang penyimpanan gratis di internet so, monggo dilihat.

File Flyer
Masksimum upload disini 300 MB per file tapi  Unlimited upload and download selamanya..
wah gratis, mau dong.

File Den
Gratis file hosting -  500 MB  ruang penyimpanan Online

File Saves
layanan upload File gratis di mana sobat dapat meng-upload file seperti musik, video dan gambar secara gratis sampai 750MB per file,boleh juga tuh, itung-itung back video gw.mau?..

FileQube
free online file storage. 2Gb disk space. 500Mb per file plus File manager and widgets.

FileSend
Selain file hosting gratis disini ditawarkan juga layanan pengiriman file , intinya sobat terbantu jika ingin mengirim file yang terlalu besar yang tidak memungkinkan dikirim melalu email. Batas pengiriman file-nya 250 MB, murah hati yah.

Indowebster
2Gb per upload, Unlimited download, multimedia share, photo, musik, video, dan yang lainnya


JumboFiles
Gratis 500GB Penyimpana file.Video,music, dan apa saja.
1GB maksimal upload per file.


MediaFire
Gratis file  host dengan upload tak terbatas, download tak terbatas, unlimited bandwidth,
tidak perlu sign up dengan batas 100MB per file


Megashares
Upload file  apa pun yang sobat suka tanpa perlu mendaftar batas upload 1.5GB bisa berupa file tunggal atau juga beberapa file ataupun folder, Yang lebih menguntungkan sobat bisa upload dan download berkali-kali  baik itu 5MB/Bulan atau 10GB/hari.


MongoFiles
99 GB ruang file hosting. Bandwidth tanpa batas


Orbitfiles
Dapatkan 1000MB ruang  untuk menyimpan file penting seperti Dokumen, Film, MP3, Presentasi dan
file apa saja,dan sobat bisa akse file sobat dari komputer manapun di lokasi manapun, bahkan dari ponsel atau PDA dan juga berbagi file.

SkyDrive
Penyimpan file dari Microsoft ini menyediakan 25 GB penyimpanan file Gratis,tapi sobat harus punya Windows Live ID, cara buat Windows Live ID

Up-File
Layanan file hosting gratis. Di sini sobat bisa meng-upload video, audio, gambar, perangkat lunak dan dokumen lain, secara gratis. Ukuran file maksimum adalah 1 GB (1024 MB).


UpNuts
File Hosting Gratis dan juga penyimpanan file online sampai 100Mb maksimal upload, dengan maksimal 10 file.


UploadWay
Penyimpanan online gratis  1Gb dan 10GB bandwidth bulanan.

Ziddu
Penyimpanan Gratis tanpa batas dengan  200 MB per Upload.

Sebenarnya masih banyak lagi penyimpanan online dan file hosting di internet, tapi dari semua-nya ke 21 diataslah yang saya sambangi, kalau sobat infonetku mau lihat atau mau coba yang lainnya
caba saja di Prospector.
Mungkin Sobat penyimpanan online sobat Infonetku tidak ada di daftar diatas, bagikan ke sini yah,
atau berikan komentar sobat infonetku, Semoga Bermanfaat yah..

Post a Comment

0 Comments